Home » » Defenisi Risiko dan Defenisi Manajemen Risiko

Defenisi Risiko dan Defenisi Manajemen Risiko

1. Definisi Manajemen Risiko
    Manajeme risiko adalah suatu bidang ilmu yang membahas tentang bagaimana suatu organisasi menerapkan ukuran dalam memetakan berbagai permasalahan yang ada dengan menempatkan berbagai pendekatan manajemen secara komprehensif dan sistematis.

2. Definisi Risiko
    Ada banyak tentang risiko (risk). Risiko dapat ditafsirkan sebagai bentuk keadaan ketidakpastian tentang suatu keadaan yang akan terjadi nantinya (future) dengan keputusan yang diambil berdasarkan berbagai pertimbangan pada saat ini.. Menurut Ricky W Griffin dan Ronald J. Ebert. Risiko adalah uncertaninti about future events. Adapun Joel G. Siegnel dan Jae K.Shim mendefinisakn risiko pada tiga hal :
  1. pertama adalah keadaan yang mengarah kepada sekumpulan hasil khusus, dimana hasilnya dapat diperoleh dengan kemungkinan yang telah diketahui oleh pengambilan keputusan.
  2. kedua adalah variasi dalam keuntungan penjualan, atau variabel keuangan lainnya, dan
  3. ketiga adalah kemungkinan dari sebuah masalah keuangan yang mempengaruhi kinerja operasi perusahaan atau posisi keuangan, seprti risiko ekonomi, ketidakpastian politik, dan masalah industri.
Lebih jauh Joel G. Siegnel dan Jae K. shim menjelaskan pengertian dari analisis risiko adalah proses pengukuran dan penganalisaaan risiko disatukan dengan keputusan keuangan dan investasi. Sementara itu David K.Eitmen Arthur I.Stone hill dan Michael H. Moffett. mengatakan bahwa risiko dasar adalah the micmatching of interest rate bases for associated assets and liabilities.